"Jika diibaratkan sebuah rumah, negara kita didukung oleh empat pilar yang membuat negara kita tetap tegak sampai sekarang. Pilar utama adalah Pancasila, kemudian UUD 1945, Bhineka Tunggal Ika dan NKRI. Kemudian ada dua elemen dalam bela negara yaitu ada elemen dasar...
